Rabu, 18 Januari 2023

Website tidak terindex di bing - ini solusinya

Setalah mendapatkan keluah oleh banyak webmaster, bing akhirnya sudah memperbaiki isu pada search engine nya. Sebelumnya sekitar 1 tahun belakang banyak web yang tidak terindex pada mesin pencari bing. Masalah ini juga banyak dialami oleh blogger lain yang membahas isu deindex pada bing.


Kenapa bing perlu diperhitungkan ?
  1. Banyak pengguna perangkat desktop menggunakan Windows yang mendukung penggunannya untuk menggunakan browser ms Edge dan mesin pencari bing.
  2. Custom search engine pada Duckduckgo dan Yahoo menggunakan bing untuk hasil pencariannya, dengan ternidexnya web kita di bing juga memperluas web hadir di banyak mesin pencarian lainnya.

Jika web yang kamu miliki tidak terindex di bing pastikan :
  1. Tidak melanggar peraturan kebijakan untuk tampil pada Bing SERP
  2. Website dapat di crawl dengan normal oleh bot Bing


Namun jika sudah memenuhi kedua syarat diatas namun web masih tidak muncul di Bing, langkah terakhir kita bisa kontak support, tutorialnya bisa cek video diatas.

Tidak ada komentar:

Posting Komentar

Please Fill Comment to Request App and Report Broken Link